Pola hidup sehat dapat dilakukan dengan cara mengonsumsi makanan bergizi seperti sayur dan buah, olahraga secara rutin, dan istirahat yang cukup. Cara hidup sehat dengan konsumsi makanan sehat Makanan seimbang Hindari makanan olahan Perbanyak konsumsi sayuran hijau Buat jurnal makan Tetapkan batas sehat Jangan biarkan terlalu lapar atau kenyang Manfaat gaya hidup sehat Mengontrol berat badan Menurunkan kadar gula Menjaga sistem pencernaan Mengurangi resiko penyakit kronis Membuat suasana hati lebih baik Meningkatkan kualitas tidur Menjaga kesehatan tulang dan gigi Kandungan gizi untuk hidup sehat Kandungan karbohidrat bisa kita dapatkan dari beragam jenis makanan seperti halnya kentang, ini, gandum, beras merah dan jagung. Protein Tubuh manusia membutuhkan asupan protein 10-15 % dari asupan protein harian. Asupan protein bisa didapat dari mengkonsumsi telur, ikan, daging sapi dan ayam, bebek gandum, kacang almond, dan kacang kedelai. Lemak Lemak terbagi menjadi dua bagian yaitu
Komentar
Posting Komentar