Postingan

GAYA HIDUP SEHAT DENGAN MENCUCI TANGAN

Gambar
  Mencuci tangan adalah salah satu tindakan sanitasi dengan membersihkan tangan dan jari jemari dengan dengan menggunakan air ataupun cairan lainya oleh manusia dengan tujuan untuk menjadi bersih .  Cara hidup sehat dengan cuci tangan Cuci tangan sebelum memasak dan menyiapkan makanan sebelum makan, sebelum memberikan makanan kepada orang lain.  Mengingatkan orang untuk cuci tangan sebelum makan.  Jadikan kebiasaan cuci tangan sebagai bagian dari makan bersama keluarga.  Sediakan tempat cuci tangan di rumah, komunitas, sekolah, tempat kerja dan di fasilitas Alasan harus mencuci tangan Mencegah masuknya bakteri atau kuman kedalam tubuh.  Mengurangi penyebab penyakit serius.  Mencegah penyebaran kuman pada orang lain. 

GAYA HIDUP SEHAT DENGAN CEK KESEHATAN

Gambar
  Salah satu untuk menerapkan pola gaya hidup sehat adalah memeriksakan kesehatan secara rutin untuk meningkatkan kekebalan tubuh.Cek kesehatan rutin juga merupakan bagian dari program GERMAS dan CERDIK yang diadakan pemerintah untuk mengimbau masyarakat agar melakukan pemeriksaan kesehatan di fasilitas kesehatan terdekat.  Manfaat cek kesehatan  Mendeteksi masalah medis saat ini atau yang sudah muncul tapi belum di deteksi  Menilai resiko masalah medis di masa depan Mendorong kamu untuk mempertahankan gaya hidup sehat  Alasan harus cek kesehatan Meningkatkan kemungkinan deteksi dini penyakit  Mengurangi biaya pengobatan dalam jangka panjang Mendorong dan memotivasi untuk tetap sehat Cek kesehatan penting dilakukan meski kamu sedang merasa sehat-sehat saja 

GAYA HIDUP SEHAT DENGAN HINDARI ROKOK DAN ALKOHOL

Gambar
  Rokok mengandung 4000 bahan kimia, 200 diantaranya beracun dan 43 penyebab kanker. Racun utama rokok adalah nikotin, Tar, dan karbon monoksida (CO). Nikotin adalah zat adiktif (menimbulkan kekambuhan) yang mempengaruhi syaraf dan peredaran darah. Zat ini dapat memicu kanker paru-paru yang mematikan.  Alcohol adalah istilah yang umum senyawa organik apapun yang memiliki gugus hidroksil (-OH) yang terkait pada atom karbon, yang ia sendiri terkait pada atom hidrogen atau atom lain.  Cara menghindari minuman keras  Menolak ketika ditawari minuman keras Mencari tau tentang bahaya minuman keras Hindari suatu terkait tentang rokok Cara menghindari rokok Yakinlah bawah rokok bukan satu-satunya sarana pergaulan Hindari berkumpul dengan teman yang sedang merokok Jangan malu dikatakan kita bukan perokok Hindari suatu terkait dengan rokok Perbanyak informasi tentang bahaya rokok Melakukan hal positif Penyakit yang mengintai perokok dan peminum alcohol Penyakit kanker paru-paru Kanker kepala dan

GAYA HIDUP SEHAT DENGAN OLAHRAGA

Gambar
  Pola hidup sehat adalah saat seseorang mampu berolahraga sesuai porsinya serta dikombinasikan dengan makan yang sehat dan bergizi.  Manfaat Olahraga Menormalkan kadar kolesterol didalam tubuh Membakar kalori di dalam tubuh Menyehatkan jantung Mencegah overdosis Mengurangi stress Jenis olahraga Lari mengitari taman dekat rumah Workout from home lewat youtube Lakukan gerakan yoga sederhana Bersepeda keliling komplek Kesimpulan: Rutin olahraga, orang-orang yang jarang melakukan aktifitas dan lebih banyak menghabiskan waktu dengan duduk dan bermalas-malasan, terbukti lebih mudah terserang flu atau penyakit menular lainya. Oleh karena itu, disarankan untuk rutin berolahraga. Olahraga dipercaya mampu meningkatkan kebugaran tubuh secara keseluruhan, dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh, dan menghalang tubuh dari beragam penyakit dan infeksi. 

GAYA HIDUP SEHAT DENGAN KONSUMSI MAKANAN SEHAT

Gambar
Pola hidup sehat dapat dilakukan dengan cara mengonsumsi makanan bergizi seperti sayur dan buah, olahraga secara rutin, dan istirahat yang cukup.  Cara hidup sehat dengan konsumsi makanan sehat  Makanan seimbang Hindari makanan olahan Perbanyak konsumsi sayuran hijau Buat jurnal makan Tetapkan batas sehat  Jangan biarkan terlalu lapar atau kenyang Manfaat gaya hidup sehat Mengontrol berat badan Menurunkan kadar gula Menjaga sistem pencernaan Mengurangi resiko penyakit kronis Membuat suasana hati lebih baik Meningkatkan kualitas tidur Menjaga kesehatan tulang dan gigi Kandungan gizi untuk hidup sehat  Kandungan karbohidrat bisa kita dapatkan dari beragam jenis makanan seperti halnya kentang, ini, gandum, beras merah dan jagung.   Protein Tubuh manusia membutuhkan asupan protein 10-15 % dari asupan protein harian. Asupan protein bisa didapat dari mengkonsumsi telur, ikan, daging sapi dan ayam, bebek gandum, kacang almond, dan kacang kedelai.  Lemak Lemak terbagi menjadi dua bagian yaitu

KANDUNGAN BUAH SEMANGKA

Gambar
  Semangka adalah tanaman merambat yang berasal dari daerah setengah gurun di Afrika bagian selatan. Tanaman ini masih sekerabat dengan labu-labuan, melon dan ketimun. Semangka biasa dipanen buahnya untuk dimakan segar atau dibuat jus. Biji semangka yang dikeringkan dan disangrai juga dapat dimakan isinya sebagai kuaci. Kandungan buah semangka: Karbohidrat Serat Protein Kalsium Magnesium Kalium Berbagai jenis vitamin, seperti vitamin A, vitamin B1, vitamin B2, vitamin B3, dan vitamin C Manfaat kandungan semangka 1. Menyehatkan saluran cerna.  Berbagai jenis buah-buahan, termasuk semangka, merupakan sumber serat yang baik untuk saluran pencernaan. Hal ini karena semangka merupakan salah satu jenis buah dengan kandungan air yang sangat tinggi, yaitu mencapai 92%. 2. Mencegah dehidrasi.  Untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh dan mencegah dehidrasi, Anda perlu minum air sekitar 7–8 gelas setiap hari. Selain dengan air putih, asupan cairan tubuh juga bisa dipenuhi dengan mengonsumsi beragam

KANDUNGAN BUAH ANGGUR

Gambar
  Dalam satu buah anggur, terdapat beragam nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh, seperti serat,mineral, vitamin C dan K, serta senyawa aktif yang berperan sebagai antioksidan.  Kandungan buah anggur: energi, protein, lemak, karbohidrat, kalsium, fosfor, magnesium, natrium, kalium, zat besi,  vitamin B1, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B6, asam folat, vitamin C, vitamin K, serat, dan air. Kandungan air anggur relatif tinggi mencapai 70—80 persen. Manfaat buah anggur : Menurunkan tekanan darah.  Mencegah konstipasi.  Mengurangi gejala alergi.  Efek buah anggur: Anggur mengandung asam salisilat. Beberapa penelitian menyoroti intoleransi terhadap asam ini, yang ditandai dengan peradangan lokal pada saluran pencernaan, sakit perut, diare, dan kembung. Dalam beberapa penelitian, individu yang makan biji anggur mengalami radang usus buntu.